Sabtu, 22 Oktober 2011

Tugas Manajemen Keuangan


Manajemen Keuangan
Perusahaan “ MITRA ” mempunyai data sebagai berikut :


NERACA PER 31 DESEMBER 1999
Kas 100.000
Efek 100.000
Pihutang 300.000
Inventory 300.000
Mesin (neto) 400.000
Bangunan(netto) 600.000
Tanah 200.000 Hutang Wesel l50.000
Hutang dagang 50.000
10% Obligasi 800.000
Saham 900.000
Laba ditahan(R/E) 100.000
2.000.000 2.000.000

Laporan laba Rugi
PT. MITRA
Penjualan 4.000.000
HPP 2.000.000
Laba Bruto 2.000.000

Biaya admin 600.000
Biaya Penjualan 500.000
Biaya Umum 300.000 1400.000
EBIT 600.000
Bunga 18.000
EBT 582.000
Pajak 291.000
EAT 291.000

a. Dari data diatas saudara diminta menentukan :Current Rasio,Quick Ratio, Cash ratio, , Debt Equty Ratio,Perputaran Total aktiva,Net Working Capital, dan ROA,Solvabilitas, Profit Margin
b. Dari data di atas ,berdasarkan konsep fungsional hitunglah modal kerja,modal kerja potensial dan bukan modal kerja?Keuantungan dalam piutang 30%

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Back
to top